Assalamualikum warahmatullahi wabarokatu.
admin akan membahas seputaran transponder parabola. yaitu Transponder
Frequensi simbol rate INDOSIAR terbaru [ polaritas, audio & Video PID ].
dikesempatan sebelumnya mimin juga telah membahas dengan artikel yang
sama tentang seputaran frequensi parabola yaitu : Transponder Frequensi simbol rate BALI TV terbaru [ polaritas, audio & Video PID ]
jadi di blog computer informatika ini mimin akan berusaha untuk selalu
mengupdate transponder siaran parabola jika ada pembaharuan atau
perubahan transponder siaran parabola dari pusat, jadi buat sobat
blogger yang butuh informasi tentang transponder bisa selalu mengikuti
perkembangan transponder terbaru dari blog yang sederhana ini.
PT Indosiar Karya Media Tbk, atau selanjutnya disebut ‘Perseroan’, didirikan pada 19 Juli 1991 sebagai PT Indovisual Citra Persada dengan fokus bidang usaha meliputi jasa multimedia, hiburan dan komunikasi, terutama di bidang pertelevisian. PT Indosiar Visual Mandiri atau Indosiar sebagai stasiun televisi swasta kelima di Indonesia mulai beroperasi secara nasional pada 11 Januari 1995. Pada 20 Agustus 2003, PT Indovisual Citra Persada berganti nama menjadi PT Indosiar Karya Media Tbk.
jadi referensi diatas merupakan kutipan penjelasan awl mulanya berdirinya siaran televisi indosiar, jadi program siaran indosiar ini banyak sekali digemari oleh masyaarakat indonesia. prgoram siran televisi indosiar ini banyak sekali menyiarakn siaran yang berjendre Berita, sinema, action, komedi, dan siaran unggulan unggulan lainya. seperti :
- Semarak Indosiar
- patroli malam
- fokus malam
- kampung damai
- mamah dan AA beraksi
- Live fokus pagi
- banyak jalan menuju rohmat
- pintu berkah
- hot Issue pagi
- Live patroli
- Live fokus
- kisah nyata spesial lebaran
- kisah nyata sore
- drama korea
- mega holywood.
oke sobat blogger semuanya setelah kita mengetahui kurang lebihnya sejarah indosiar sekarang mimin akan membagikan Transponder Frequensi simbol rate INDOSIAR terbaru [ polaritas, audio & Video PID ] sebagai berikut :
Data | Keterangan |
Nama Siaran | INDOSIAR |
Satelite | Telkom /LNB2 |
Tipe/MPEG | MPEG 2 |
Trans | 4007 |
Simbol | 9000 |
Polaritas | H |
Video | 1110 |
Audio | 1211 |
Pcr | 1110 |
22 K | Hidup |
demikian artikel singkat kali ini tentang Transponder Frequensi simbol
rate INDOSIAR terbaru [polaritas audio dan video Pid]. semoga bermanfaat bagi para pengunjung semua dan jangan lupa untuk kunjungi updetan
updetan artikel menarik lainnya dari blog yang sederhana ini
terima kasih.